Gubernur Sumsel Prihatin Atas Musibah Staf Biro Humas dan Protokol
Halosumsel.com – Seusai menghadiri acara Hari Ulang tahun (HUT) Kabupaten Lubuk Linggau, Gubernur Sumatera Selatan H Alex Noerdin menyempatkan diri untuk membesuk staf Biro Humas dan Protokol yang mengalami musibah…